Inilah Doa Pemilik Warung Nasi Timbel di Bandung Barat untuk Prabowo Subianto pada Momen Idul Adha

Avatar photo

Kamis, 29 Juni 2023 - 13:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto makan bersama setelah pulang Sholat Idul Adha 1444 H di RM Nasi Timbel H. Komarudin. (Dok. Tim Media Prabowo Subainto)

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto makan bersama setelah pulang Sholat Idul Adha 1444 H di RM Nasi Timbel H. Komarudin. (Dok. Tim Media Prabowo Subainto)

HAIUPDATE.COM – Usai melaksanakan Ibadah shalat Idul Adha 1444 H di Stadion Gelora Mandalamukti, Prabowo melanjutkan makan bersama.

Yaitu dengan Polisi Lalu Lintas (Polantas), Polisi Militer (PM), dan rekan media di RM Nasi Timbel H. Komarudin.

Menu makan yang disantap yakni nasi timbel yang merupakan salah satu makanan khas Jawa Barat,

Yang penyajiannya dibungkus dengan menggunakan daun pisang berbentuk bulat lonjong menyerupai timbel.

Prabowo pada kesempatan itu juga didampingi oleh Dedi Mulyadi dan Iwan Bule.

Baca artikel menarik lainnya, di sini: Beri Hewan Kurban ke Yayasan Islam Alfauzaniyyah Koja, Prabowo Subianto Didoakan oleh Warga

“Tempatnya bagus, makanannya enak banget,” ujar Prabowo kepada pemilik warung tersebut.

Usai menyantap makanan nasi timbel, Prabowo pun diserbu oleh warga sekitar yang ingin bersalaman dan berfoto bersama.

“Saya mengucapkan terimakasih atas kedatangan tim yang dadakan ini, tim Bapak Prabowo.”

“Bapak juga seneng makan di sini alhamdulillah katanya makanannya enak.”

“Makannya sama ayam goreng kampung sama karedok kulitnya sedikit ya tadi cicipi,” kata sang pemilik.

Prabowo pun didoakan oleh pemilik warung nasi timbel tersebut agar senantiasa sehat dan sukses selalu.

“Ini bener-bener surprise banget karena pertama kali Bapak Prabowo ke sini.”

“Semoga Bapak Prabowo sukses dan apa yang direncanakan Allah kabulkan mudah-mudahan,” ujarnya.***

Berita Terkait

Partai Demokrat Merespons Positif Terkait Pernyataan Presiden Soal Peluang AHY Ikuti Jejak SBY di 2030
SBY Menjadi Ketua Majelis Tinggi, AHY Terpilih Menjadi Ketua Umum Partai Demokrat Periode 2025 – 2030
Soal Rencana Perombakan Kabinet di Internal Kabinet Merah Putih, Mensesneg Prasetyo Hadi Buka Suara
Mensesneg Prasetyo Hadi Ucapkan Selamat HUT ke Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri
Respons Titiek Soeharto Soal Kemungkinan Sikap Politik PDIP Bergabung ke Pemerintahan Prabowo
Ketua Umum Golkar Jelaskan Soal Gibran Rakabuming Raka Batal Hadiri Puncak HUT Ke-65 Ormas MKGR
Ketua KPK Tanggapi Soal Kabar Belum Ditahannya Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto Karena Alasan Politik
Partai Gerindra Tanggapi Soal Kans PDI Perjuangan Masuk di Pemerintahan Presiden Prabowo Subianto
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Selasa, 25 Februari 2025 - 14:25 WIB

SBY Menjadi Ketua Majelis Tinggi, AHY Terpilih Menjadi Ketua Umum Partai Demokrat Periode 2025 – 2030

Kamis, 6 Februari 2025 - 17:54 WIB

Soal Rencana Perombakan Kabinet di Internal Kabinet Merah Putih, Mensesneg Prasetyo Hadi Buka Suara

Sabtu, 25 Januari 2025 - 14:44 WIB

Mensesneg Prasetyo Hadi Ucapkan Selamat HUT ke Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri

Sabtu, 25 Januari 2025 - 14:10 WIB

Respons Titiek Soeharto Soal Kemungkinan Sikap Politik PDIP Bergabung ke Pemerintahan Prabowo

Minggu, 19 Januari 2025 - 18:40 WIB

Ketua Umum Golkar Jelaskan Soal Gibran Rakabuming Raka Batal Hadiri Puncak HUT Ke-65 Ormas MKGR

Rabu, 15 Januari 2025 - 11:02 WIB

Ketua KPK Tanggapi Soal Kabar Belum Ditahannya Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto Karena Alasan Politik

Selasa, 14 Januari 2025 - 09:18 WIB

Partai Gerindra Tanggapi Soal Kans PDI Perjuangan Masuk di Pemerintahan Presiden Prabowo Subianto

Minggu, 12 Januari 2025 - 19:28 WIB

PDIP Ungkap Sikapnya Terkait Hubungannya dengan Pemerintahan Prabowo Subianto, Bukan Sikap Oposisi

Berita Terbaru